Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2017

Hirate Yurina Menjadi Center di Crossover Unit SakamichiAKB

Gambar
SakamichiAKB merupakan salah satu unit yang terdiri atas AKB48, Keyakizaka46, & Nogizaka46 yang nantinya lagu ini akan masuk kedalam single AKB48 (Shoot Sign) Type E yang akan rilis pada bulan Maret mendatang yang sebelumnya pernah sukses mengusung NogizakaAKB di Single AKB48 sebelumnya. Judul dari lagu ini adalah  “Dare no Koto wo Ichiban Aishiteru?”  dan di channel offcial AKB dan berikut penampakannya short mv tersebut Dan waw nya di MV ini Hirate Yurina di tunjuk sebagai Center di Unit tersebut dan menjadi pertama kali pula Single AKB48 yang memiliki Center Non-AKB48. Jurina Matsui, Sakura Miyawaki, Asuka Saito, dan Miona Hori pun ikut serta sebagai member Front Line. Berikut Member Senbatsu yang dipilih dan tampil di Unit SakamichiAKB : AKB48 : Nana Okada, Yui Oguri, Mako Kojima, Mion Mukaichi SKE48 : Jurina Matsui HKT48 : Sakura Miyawaki Nogizaka46 : Marika Ito, Hinako Kitano, Asuka Saito, Ranze Terada, Minami Hoshino, Miona Hori Keyakizaka46 : Yui Imaizum...

Yakki Burger, Burger Keluaran Terbaru Dari McDonalds

Gambar
McDonald's Jepang dikenal dengan promosi markettingnya yang luar biasa. Dan sekarang McDonald's meluncurkan pesawat  menu barunya, yakni 'Yakki' Burger ! Yakki Burger ini berisikan kombinasi lezat juicy patty babi panggang, jahe dan saus keledai  kedelai khas Jepang ( berharap sajalah di Indonesia ada yang pake daging sapi :'v ). Penambahan bahan lainnya seperti selada dan irisan bawang membuat burger ini terasa menyegarkan dan kaya rasa. McDonald juga meluncurkan acara promosi yang dirancang untuk merangsang kelima indra ( duh... ). Yakki Burger ini dihargai dengan 200-yen untuk harga tetap di setiap McDonald di seluruh negeri mulai 22 February 2017, dan ada juga yang dijual dengan harga 500-yen dengan extra double duper zuper daging dan lelehan keju yang yummy. Tidak hanya itu saja, untuk mempromosikan burger barunya selain melalui acara promosi, mereka juga membuat Film Movie perdana yang berjudul Yakki The Movie yang dirilis pada tanggal 21 February 2017, sehari...

Pameran Yuri 2017 Akan Di Selenggarakan Segera

Gambar
Pameran Yuri, dari namanya kita tau kalau ini adalah pameran yang di khusus kan untuk hubungan para wanita dengan wanitanya... Yaa namanya juga YURI :v . Acara ini sebelumnya di selenggarakan juga tahun kemarin dengan rating yang cukup baik dan di terima oleh banyak individu, dan tahun ini pun rencananya akan di selenggarakan kembali yang nantinya akan di hadiri oleh Mangaka dan Fotografer ternama yang totalnya berjumlah 18 orang. Pada Pameran tersebut nantinya akan menampilkan hasil jepretan para Photographer, karya manga, dan merchandise imut yang pastinya berhubungan dengan YURI. Berikut tampilan merchandisenya : Kanno/ Ano ko ni Kiss to Shirayuri wo/T-shirt/M&L size/ 2800yen Akiko Morishima/Sasayaki no Kiss~Read my lips./T-shirt/M&L size/2800yen Nio Nakatani/Yagate Kimi ni Naru/Clear file/ 400yen Auri Hirao / Oshi ga Budokan Ittekuretara Shinu/Clear file/ 400yen Acara ini rencananya akan di gelar pada Musim Semi nanti yang menjadi waktu yang pas diselenggarakannya Pameran Y...

Sumiyakiya! Restoran Yakiniku Ber Label Halal Di Jepang

Gambar
Sebagian orang jepang mungkin asing atau bahkan tidak pernah mendegar kata "HALAL". Berikut Hikari Shiina dan Saki Shibata adalah salah satunya, mereka mengunjungi Restoran Yakiniku Halal Pertama di Jepang yaitu "Sumiyakiya", mereka mencoba untuk makan dan ingin mengetahui seperti apa sih Label Halal itu... Lokasinya tidak jauh dan hanya memakan waktu 5 menit dari stasiun Roppongi, akhir-akhir ini restoran halal tersebut banyak di kunjungi oleh pengunjung asing di tengan ramai nya jalanan Tokyo. Berdasarkan hasil wawancara oleh pemilik restoran tersebut "Pak Roger", ia menyebutkan alasan mengapa ia membuka restoran "Sumiyakiya" tersebut adalah bukan lain karena banyak sekali Muslim di Jepang yang kesulitan untuk mencari restoran yang aman untuk menikmati hidangan makanan. Di Jepang Yakiniku sangat populer bagi wisatawan asing yang berkunjung, namun tidak semua wisatawan asing dapat mengonsumsinya karena ada salah satunya yaitu yang beragama Islam...

Menjadi Bayi Dapat Membantu Seorang Ibu Mengatasi Nyeri Paska Melahirkan

Gambar
Yoroshiku Minna ! Kali ini kita akan membahas hal yang dapat dibilang baru di jepang. Minna semua pasti udah tau terapi-terapi untuk kesehatan kan, misalnya terapi berjalan dan sebagainya. Terapi yang kali ini juga manfaat nya sangat baik loh, tapi hanya untuk Ibu yang baru melahirkan saja yaa, kalo ayah yang melahirkan gimana tuh ? ahaha, baiklah kita langsung saja ke inti topicnya. Terbungkus layaknya nasi bungkus  dari kepala sampai kaki dalam kain kafan putih dan digoyang-goyangkan dengan lembut dari sisi ke sisi yang lain. Menurut para pembungkus, terapi ini disebut dengan Otonamaki  yang dalam bahasa Indonesia yaitu artinya "pembungkus dewasa" .-. Dirancang oleh seorang Bidan di Kyoto yang sempat berpikir bagaimana anak-anak dibungkus dan dipaketkan  terbungkus saat lahir bisa membantu seorang ibu yang  merasakan sakit pada saat paska kelahiran. "Rasanya 'hangat' dan saya merasakannya dalam tubuh saya" ucap seorang ibu yang menjadi percobaan  mencoba ...

Chicken Attack! Lagu Gila Setelah PPAP

Gambar
Halo halo Guys, hari ini saya mau share info yang mungkin entah berguna atau tidak. Kalian Tahu PPAP yng di nyanyikan oleh Piko Taro yang sempat Viral di Dunia beberapa bulan yang lalu? setelah sukses dengan PPAP ada salah satu karya lagi yang mungkin ini bisa menjadi pesain viralnya PPAP, keunikan video satu ini terletak pada alunan lagu dan lirik nya satu kocak dan enak di dengar juga lagunya, Jepang tiada habis nya yaa cari hal-hal yang bisa membuat Viral. Di Video ini berpesan kepada kita bahwa betapa besarnya Kekuatan Alam salah satunya itu ayam :v Lagu ini di nyanyikan oleh Schmoyoho yang hanya dalam hitungan hari video " Chicken Attack " ini dilihat oleh lebih dari 2 Juta video seluruh dunia. Video ini berlatar di Jepang dan dimulai oleh perkelahian antara ayam Yodeler terbesar di dunia melawan beberapa Tinja Ninja, di barengi dengan suara Yodel yang membuat anda kleyengan :v mau liat video nya? Berikut Video Chicken Attack tersebut PERHATIAN! : LAGU INI DAPAT MEMBUA...

Cewe Jepang Memilih Mengabiskan Waktu Valentine Dengan Teman Cewenya

Gambar
Hai para lelaki yang J O M B L O maupun lelaki yang memiliki pasangan yang sedang membaca postingan ini dan gak sabar buat menyambut hari valentine, yaitu hari sial bagi para pria jomblo di luar sana. Memang sudah menjadi kegiatan global yaa bahwa Valentine menjadi hari kasih sayang dan diadakan tiap tahun di berbagai negara terutama di barat sana dan tidak terkecuali Jepang. Eittss jangan kabur dulu, tahukah anda kalau Valentine tahun ini sepertinya menjadi tahun yang berbeda bagi Cewe-cewe di Jepang, Kenapa? Naahhhh ini mungkin menjadi bulan keberuntungan para Pria Jomblo juga :D karena pada Valentine tahun ini para Cewe - Cewe rumpi di Jepang akan merayakan " GALENTINE"   bukan GALERTINE . Apa itu GALENTINE ? Budaya Valentine di Jepang biasanya di lakukan para cewe yang memberikan cokelat spesial pada pria yang mereka sukai atau mungkin demen ama cowo tersebut dan tiap tahun permintaan cokelat terus meningkat, namun akhir-akhir ini para cewe cewe di Jepang ini mulai berali...

Mariya Suzuki AKB48 Mengumumkan Graduate

Gambar
Mariya Suzuki atau sering di sapa "Mariyannu" mengumumkan kelulusannya dari AKB48 dan ia mengumumkan kelulusannya pada show Team K "Boku no Taiyou" di Theater AKB48 pada tanggal 9 Februari 2017 kemarin. Ia berencana akan tampil pada performa terakhirnya di theater pada tanggal 30 April mendatang, yaitu sehari setelah ulang tahunnya ke 26 dan dia akan berpartisipasi pada event Handshake terakhirnya sampai 10 Juni mendatang. Ia menjelaskan alasan graduate yang lebih rincinya via official blog miliknya. Selanjutnya ia pun mengupload foto saat ia mengumumkan kelulusannya di Instagram. Setelah lulus ia akan fokus untuk karir beraktingnya. Setelah mengikuti audisi AKB48 sampai beberapa kali dan akhirnya berhasil masuk, sampai menghabiskan waktunya di luar negeri sebagai anggota idol group SNH48.

Shiritsu Ebisu Chugaku, Rina Matsuno Tutup Usia

Gambar
Rina Matsuno, idol J-Pop yang merupakan  member  Shiritsu Ebisu Chugaku menutup mata untuk selamanya. Publik sangat terkejut karena Rina Matsuno baru berusia 18 tahun. Agensi yang mengasuh Rina Matsuno menuliskan kabar duka tersebut lewat situs resminya, diwartakan  Japan Today , Rabu (8/2/2017). Sebuah kabar menyebutkan, Rina Matsuno meninggal dunia akibat terserang penyakit. Sebelumnya, Rina Matsuno tak bisa ikut bergabung bersama rekan-rekannya dalam konser Shiritsu Ebisu Chugaku karena alasan kesehatan. Rina Matsuno merupakan idola kelahiran 16 Juli 1998. Dia telah cukup lama mengenal industri hiburan. Rina mulai eksis sejak masih duduk di kelas satu sekolah dasar. Rina Matsuno terkenal sebagai artis dan telah membintangi berbagai produk ternama. Laporan menyebutkan, produk yang menampilkan Rina Matsuno jadi laris manis. Selain itu, Rina Matsuno juga sering sekali menjadi model majalah  fashion . Sementara, Shiritsu Ebisu Chugaku mer...

Anggota Kamen Joshi Mendapat Ancaman Pembunuhan

Gambar
Kamen Joshi  adalah sebuah idol grup yang berdistrik di Akihabara Tokyo ini tidak seperti idol lainnya yang sebagian besar melarang hubungan pada tiap anggotanya, di Kamen Joshi para anggotanya bebas untuk berhubungan diluar dari pekerjaan nya sebagai idol Pada Januari lalu sebuah ancaman pembunuhan oleh oknum yang di keahui informasinya pada salah satu postingan pada blog official  Kamen Joshi , dan polisi menyelidiki kasus ini sejak hari senin kemarin. Pihak kepolisian sedang menyelidiki kasus ancaman ini yang di post pada tanggal 24 Januari oleh pengunjung yang tidak di ketahui identitasnya di blog Official Kamiya Erina. Orang pengancam tersebut berkata bahwa dia akan menyusup kerumahnya dan menculiknya lalu membunuhnya. Sambil menangis, ia mengutarakan kecemasannya terhadap ancaman tersebut dan berkata (Semoga translate ini mendekati arti sebenarnya) Aku Takut dan aku khawatir akan ancaman tersebut,... Aku berfikir apakah aku masih bisa melanjutkannya (menjadi idol). Aku t...

Rev.from DVL Mengumumkan Pembubaran Pada Akhir Maret 2017

Gambar
Rev.from DVL, merupakan idol berasal dari Fukoka yang sempat viral dengan sebutan "Idol Sekali Dalam Seribu Tahun" oleh salah satu membernya Kanna Hashimoto tersebut mengumumkan pengumuman pembubaran resmi mereka di website officialnya dan akan dilakukannya pembubaran di akhir maret tahun ini. Pada awalnya grup yang di beri nama DVL ini di buat pada tahun 2003, dan di edo-tensei kembali pada tahun 2011 sebagai Rev.from DVL . Dan pada tahun 2013 salah satu membernya Kanna Hashimoto menggebra popularitas Grup nya dengan sebutan "Idol Sekali Dalam Seribu Tahun", pada debut nya 2014 dengan judul karya mereka "Love-arigatou-". Pembubaran nya ini bukan karena adanya hal skandal atau masalah besar namun beberapa member berfikir untuk masa depan mereka yang kini disibukan oleh beberapa aktivitas lain, ujian di sekolah, mencari pekerjaan dan lain-lain, itu yang menjadikan para member DVL berfikir untuk membubarkan grup nya dan ingin melanjutkan kehidupan mereka ma...

5 Cafe Kucing Yang Harus Kalian Kunjungi Di Tokyo

Gambar
Halo guys, apakah kalian pecinta kucing? berhubung saya pun pecinta kucing, jadi saya akan membuat sebuah artikel tentang kucing. Pernahkah kalian mengunjungi suatu Kafe Kucing? Sudah Pernah? atau Ingin sekali mengunjunginya? Yap Jepang tiada habisnya mencari ide bagaimana agar bisnis jalan terus, dari mulai teknik berdagang, promo  toko, sampai perombakan toko tempat berjualan pun mereka kaji bagaimana agar menciptakan suatu produk yang dikembangan dengan ide akan menjadikan sesuatu yang berbeda dan memiliki nilai jual dan daya saing tinggi. Cafe Kucing contohnya, sekilas tidak ada yang aneh dan menarik ya jika ada suatu kafe yang menyediakan service berupa ditempatkannya kucing di kafe mereka, lalu apa yang menjadi hal uniknya? Yap paduan dekorasi dan suasana pun menjadi faktor pendukung majunya suatu bisnis. Kafe yang memiliki suasana tenang, dekorasi yang indah, dipadukan dengan berbagai jenis kucing lucu apalagi di tambah dengan Free Wifi :v yang membuat kafe ini digemari. Per...